Dewan Pengurus Daerah Partai Keadilan Sejahtera (DPD PKS) Kota Surakarta mengadakan konferensi pers “Sikap Politik PKS Kota Surakarta terhadap Pencapresan Anies Baswedan pada Pemilu 2024” pada Hari Kamis, (29/9/2022) di Kantor DPD PKS Kota Surakarta, Jalan Slamet Riyadi 534B Kerten Laweyan, Surakarta. Ketua DPD PKS Kota Surakarta, Daryono menyampaikan sikap politik PKS Kota Surakarta terkait […]
Category: Politik
Anggota DPRRI PKS dapil Jawa Tengah V Dr. Abdul Kharis Almasyhari, yang juga Wakil Ketua Komisi I menghadiri Pasar Rakyat dan Jalan Sehat DPD PKS Sukoharjo di Stadion Gelora Merdeka Sukoharjo pada Ahad, 18 September 2022. Ribuan peserta mengikuti kegiatan Pasar Rakyat dan Jalan Sehat yang diselenggarakan oleh DPD PKS Sukoharjo. “Saya melihat kader, […]
Pernyataan Sikap Dewan Pengurus Daerah Partai Keadilan Sejahtera (DPD PKS ) Kota Surakarta Atas Kebijakan Kenaikan BBM Subsidi Atas Kebijakan Kenaikan BBM Subsidi oleh Pemerintah Menyikapi kebijakan Pemerintah yang menaikan Harga Bahan Bakar Minyak (BBM) Subsidi jenis Solar dan Pertalite pada Sabtu (3/9), DPD PKS Kota Surkarta menyatakan menolak kebijakan tersebut, dengan pertimbangan penolakan kami […]