Perkembangan fiskal Provinsi Jawa Tengah sampai dengan 31 Agustus 2022 menunjukkan bahwa dukungan dana dari pemerintah pusat melalui dana transfer ke daerah dan dana desa (TKDD) masih mendominasi sumber pendanaan di wilayah Jawa Tengah, dengan nilai nominal sebesar Rp44,14 triliun atau 70,71% dari total pendapatan daerah. Dilihat dari postur i-account APBN, TKDD yang telah disalurkan […]